8
Oct 2025
Talkshow Ceremonial Prefest One Decade Celebration: Sinergi Digitalisasi Ekonomi dan Keuangan Syariah untuk Stabilitas dan Masa Depan Transformasi Ekonomi Nasional
Semarang, 8 Oktober 2025 – Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang sukses menyelenggarakan Talkshow Ceremonial Prefest One Decade Celebration dengan tema “Sinergi Digitalisasi Ekonomi dan Keuangan Syariah untuk Stabilitas dan Masa Depan Transformasi Ekonomi Nasional”. Acara yang digelar pada Rabu, 8 Oktober 2025 ini berlangsung meriah dan dihadiri oleh dosen, mahasiswa,...
8
Oct 2025
FEBI UIN Walisongo Gelar Pembinaan Pegawai dan Sosialisasi Smart Class Bersama Rektor
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang kegiatan Pembinaan Pegawai pada Selasa (07/10/2025) di Ruang Sidang Utama Lantai 2 FEBI UIN Walisongo SemarangNarasumber Rektor UIN Walisongo Prof Dr. H. Nizar M.Ag, dan Dekan FEBI Dr. H. Nur Fatoni.,M.Ag, Dihadiri Wakil Rektor Prof. Dr. H. M.Mukhsin Jamil.,M.Ag, Wakil Rektor Prof Dr. H. Ahmad Ismail.,M.Ag Wakil Rektor Dr. H. Hasan Asari...

