Jakarta, 16 Oktober 2025 — Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang kembali memperluas jejaring kolaborasi strategis melalui kunjungan dan penandatanganan perjanjian kerja sama dengan Baitulmaal Muamalat (BMM) serta Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (KNEKS) di Jakarta, Kamis (16/10/2025). Kunjungan ini dipimpin langsung oleh Dekan FEBI, Dr. H. Nur Fatoni, M.Ag., didampingi oleh sejumlah dosen dan staf...