14
Sep 2023

Menyabet Juara 2 pada Lomba MQK, Muhammad Ulil Azmi: “ Saya Dedikasikan Raihan ini untuk FEBI UIN Walisongo”

Lomba Qira’atul Kutub (MQK) merupakan salah satu cabang lomba pada International Olympiad on Islamic economic and Bussiness (IOSIE) 2023. Lomba MQK diadakan secara online dan offline. Peserta lomba yang lolos babak final berhak mengikuti lomba secara offline yang diadakan secara offline di FEBI UIN Raden Mas Said Surakarta pada Rabu (30/8/2023). Kontingen FEBI UIN Walisongo Semarang, Muhammad Ulil Azmi berhasil...
14
Sep 2023

Kontingen FEBI UIN Walisongo Raih Juara 2 Lomba Resensi Jurnal Ekonomi Islam pada Ajang IOSIE

International Olympiad on Islamic Economic and Bussiness (IOSIE) 2023 merupakan ajang kompetisi tingkat internasional yang terdiri dari berbagai cabang lomba untuk mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) atau yang sejenis baik dari dalam maupun luar negeri. Lomba ini dilaksanakan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta pada Rabu (30/8/2023). Lomba ini disambut antusias oleh kontestan,...
14
Sep 2023

HMJ Akuntansi Syariah Gelar Seminar Nasional Festival Akuntansi 2023“CHALLENGES OF THE ACCOUNTING PROFESSION IN THE VUCA ERA IN REALIZING ETHICAL ACCOUNTING”

Pada tanggal 31 Agustus 2023, diadakan Seminar Nasional sebagai puncak dari serangkain acara Festival Akuntansi Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang dengan tema “CHALLENGES OF THE ACCOUNTING PROFESSION IN THE VUCA ERA IN REALIZING ETHICAL ACCOUNTING” yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi Syariah. Acara seminar ini dikuti kurang lebih 180-200 peserta yang berasal dari berbagai instansi. Seminar ini mengundang Ibu.Ir.Hj.Hevearita...
14
Sep 2023

Mahasiswa Prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Walisongo Raih Medali Emas Cabang Lomba Pasar Modal Tingkat Internasional

Aditya Okta Pratama, Mahasiswa Prodi Akuntansi Syari’ah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang berhasil meraih medali emas dalam ajang 1st International Olympiad on Islamic Economic and Business 2023 yang diselenggarakan oleh Asosiasi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (AFEBIS) pada Rabu, 30 Agustus 2023. Dari ke-22 partisipan yang mengikuti cabang lomba Pasar Modal, ia menjadi peserta...
14
Sep 2023

10 Dosen Prodi Akuntansi Syariah LULUS Certified Accurate Professional

Dalam rangka meningkatkan kompetensi akademis dosen dibidang sistem akuntansi berbasis software, prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Walisongo melaksanakan Ujian Sertifikasi Accurate/Certified Accurate Professional (CAP) yang diselenggarakan oleh PT Ultima Solusindo sebagai penyedia software Accurate Online bagi dosen akuntansi. Kegiatan dilaksanakan di gedung ICT Center Uin Walisongo pada tanggal 2 Agustus 2023 dan diikuti oleh 10 dosen dari prodi Akuntansi Syariah...
14
Sep 2023

PRODI AKUNTANSI SYARIAH FEBI UIN WALISONGO ADAKAN PENGABDIAN MASYARAKAT INTERNASIONAL

Program Studi Akuntansi Syariah FEBI UIN Walisongo diwakili oleh Dr. Ari Kristin., M.Si dan Irma Istiariani., M.Si melaksanakan program pengabdian masyarakat bertemakan Pentingnya Mengelola Penghasilan Bagi Para TKI di Malaysia. Acara ini bertempat di Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Jawa Tengah, yang beralamat di Jl. kalipepe III No.64, Pudakpayung, Kec. Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50265. Pengabdian masyarakat ini...
14
Sep 2023

DUA DOSEN PRODI AKUNTANSI SYARIAH FEBI UIN WALISONGO MELAKUKAN PUTARAN PERTAMA PENGABDIAN MASYARAKAT INTERNASIONAL

Pada tanggal 6 Juni 2023 lalu, Dua dosen Prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Walisongo melaksanakan program pengabdian masyarakat bertemakan Family Financial Management Assistance for Indonesian Workers in Malaysia bersama dengan kampus UiTM Malaysia. Dr. Ari Kristin, M.Si dan Irma Istiarini, M.Si berkolaborasi dengan UiTM Malaysia untuk melakukan pembinaan keuangan kepada para TKI di Malaysia. Acara ini bertempat di desa Banyubiru,...
14
Sep 2023

DUA DOSEN PRODI AKUNTANSI SYARIAH FEBI UIN WALISONGO MELAKUKAN PUTARAN PERTAMA PENGABDIAN MASYARAKAT INTERNASIONAL

Pada tanggal 6 Juni 2023 lalu, Dua dosen Prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Walisongo melaksanakan program pengabdian masyarakat bertemakan Family Financial Management Assistance for Indonesian Workers in Malaysia bersama dengan kampus UiTM Malaysia. Dr. Ari Kristin, M.Si dan Irma Istiarini, M.Si berkolaborasi dengan UiTM Malaysia untuk melakukan pembinaan keuangan kepada para TKI di Malaysia. Acara ini bertempat di desa Banyubiru,...
14
Sep 2023

UNGKAP KARATERISTIK PEMBAYAR ZAKAT DI DUA NEGARA, DUA DOSEN PRODI AKUNTANSI SYARIAH FEBI UIN WALISONGO MELAKUKAN KOLABORASI PENELITIAN INTERNASIONAL DENGAN UiTM MALAYSIA

Tuntutan akuntabilitas organisasi nirlaba termasuk didalamnya pengelola zakat begitu besar menarik minat banyak peneliti untuk mengkaji akuntabilitas dan transparansi lembaga tersebut, sebagai negara dengan jumlah masyarakat muslim terbesar di dunia tentunya potensi zakat di Indonesia juga besar. Namun faktanya jumlah zakat di Indonesia yang dibayarakan melalui Lembaga amil zakat masih tertinggal dari negara Malaysia. Fenomena di lapangan menunjukkan bahwa masyarakat...