22
Nov 2024
Pelantikan dan Rapat Kerja Pengurus Tax Center UIN Walisongo Semarang Periode 2024-2025
Semarang- Senin, 11 November 2024.Tax Center UIN Walisongo Semarang telah melaksanakan pelantikan dan rapat kerja kepengurusan untuk periode 2024/2025 dengan tema “Sinergi Menuju Perwujudan Transformasi Organisasi yang Optimal dan Berkualitas” pada hari Senin, 11 November 2024. Pelantikan dan Rapat Kerja ini bertempat di ruang teater isdb FITK, kampus 3, UIN Walisongo Semarang. Acara ini dihadiri oleh Bapak Dr. H. Nur...
22
Nov 2024
“Bangkitkan semangat meraih gelar ACPA, Prodi Akuntansi Syariah UIN Walisongo gelar talk show bersama IAPI”
Semarang, 21/11/2024, Kelompok Studi Mahasiswa Certified Public Accountant (KSM CPA) Akuntansi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang adalah sebuah unit kegiatan khusus mahasiswa di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam yang berfokus pada kegiatan auditing dan persiapan sertifikasi auditor dibawah naungan IAPI (Ikatan Akuntan Publik Indonesia). KSM CPA ini mengadakan kegiatan Talkshow dengan tema “Strategi Sukses...
22
Nov 2024
Dosen FEBI UIN Walisongo SEMARANG paparkan rumus-rumus perhitungan incurred loss dalam perhitungan penurunan nilai intrumen keuangan yang berlaku efektif 1 Januari 2025
Surakarta, 21 November 2024. Panik ngga ya ! Jangan ya dhe ya ! Dosen FEBI UIN Walisongo Semarang Dr. Ratno Agriyanto, SE., M.Si. Akt. CA, BPA. paparkan rumus-rumus jelimet perhitungan incurred loss dalam perhitungan penurunan nilai intrumen keuangan yang berlaku efektif 1 Januari 2025 Panik ngga ya ! Jangan ya dhe ya ! Implementasi Standar Akuntansi Keuangan – Entitas Privat...


