14
Apr 2021
Program Studi Perbankan Syariah selenggarakan Sertifikasi Uji Kompetensi Pengelola Keuangan Tingkat Dasar
Program studi Perbankan Syariah selenggarakan pembekalan uji kompetensi Pengelola Keuangan tingkat dasar pada Senin, 5 April 2021 sebelum pelaksanaan Uji Kompetensi pada 7-8 April 2021 di Hotel Horison. Kegiatan pembekalan menggunakan Aplikasi Zoom Meeting yang turut dihadiri oleh Kepala Program Studi Perbankan Syariah, Sekertaris Program Studi Perbankan Syariah, Wakil Dekan I dan pihak LSP Pratama selaku Lembaga Pelaksana uji kompetensi...
5
Apr 2021
Mahasiswa FEBI UIN Walisongo kembali tunjukan prestasi pada ajang Sharia Economic Celebration
Semarang – Mahasiswa Akuntansi Syariah dan Ekonomi Islam FEBI UIN Walisongo sabet juara 2 kategori Karya Tulis Ilmiah (SECTION) 2021. Ajang ini diselenggarakan oleh HMJ EKOS IAIN Pekalongan pada tanggal 15 – 31 Maret 2021. Ajang perlombangan ini diikuti oleh seleruh mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis atau sejenisnya yang tersebar di seluruh Perguruan Tinggi Indonesia. Adapun kegiatan SECTION diselenggarakan untuk...
3
Apr 2021
Tingkatkan Keterserapan Alumni Oleh Industri : Prodi Akuntansi Syariah Berikan Bimbingan Berkelanjutan
Beberapa alumni belum belum terserap industri, Prodi Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan kegiatan bimbingan berkelanjutan. Acara berlangsung dua tahap yaitu pembekalan online dari tanggal 29-31 Maret 2021dan offline berlangsung pada tanggal 1 April 2021. pembekalan offline dilaksakanan di joglo FEBI dengan menerapkan protokol Covid-19. Kegiatan acara tersebut berjalan sukses yang diikuti oleh 20...
3
Apr 2021
Loker Akuntan PT Almindo Jaya Abadi
[Caregory Karir Akuntansi] Dikirim dari Yahoo Mail di Android
30
Mar 2021
Cetak Sejarah, JIAFR FEBI Terindeks DOAJ
FEBI UIN Walisongo Online – Semarang, Journal Islamic Accounting dan Finance Research (JIAFR) yang dikelola oleh Prodi Akuntansi Syariah akhirnya terindeks DOAJ. Sebelumnya JIAFR telah terindeks Google Scholar, Moraref, BASE, Dimension dan lainnya. Namun, indeksasi tersebut masih berkategori rendah. Warno selaku Editor in Chief mengatakan, tujuan dari indeksasi jurnal ini sebagai desiminasi dan penyebarluasan jurnal yang terbit. “Tujuan dari indeksasi...
30
Mar 2021
Prodi Akuntansi Syariah Selenggarakan Pembekalan Penulisan Skripsi
Dalam rangka menyongsong lulusan wisudawan yang berkualitas dan penulisan karya ilmiah yang tepat, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Prodi Akuntansi Syariah UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan kegiatan pembekalan skripsi. Acara digelar secara virtual melalui media zoom meeting. Sabtu, (27/03/2021). Acara pembekalan skripsi berjalan sukses yang diikuti oleh mahasiswa prodi Akuntansi Syariah UIN Walisonngo Semarang dan diisi oleh tiga narasumber. Penyampaian...
28
Mar 2021
Mahasiswa FEBI UIN Walisongo Raih Juara Satu Lomba Nasional Vidiografis
Semarang – Mahasiswa Akuntansi dan Ekonomi Syari’ah FEBI UIN Walisongo Semarang Sabet juara 1 Kategori Videografis Temilreg Regional 2021Jawa Tengah. Ajang ini merupakan Temu Ilmiah Regional 2021 yang diselenggarakan oleh FOSSEI Regional Jawa Tengah. Perlombaan ini diikuti oleh seluruh Perguruan tinggi yang bergabung dalam FOSSEI Regional Jawa Tengah selama 3 hari dari tanggal 25– 27 Maret 2021 dan dilaksanakan di...
28
Mar 2021
Pembekalan Magang Akuntansi Syariah : Menyiapkan SDM unggul dalam Bidang Perpajakan untuk Indonesia Mandiri
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Prodi Akuntansi Syariah UIN Walisongo Semarang telah usai mengadakan webinar dengan tema “Menyiapkan SDM Unggul dalam Bidang Perpajakan untuk Indonesia Mandiri” . Acara virtual ini diikuti 344 peserta dengan menggunakan media Zoom Meeting. Sabtu, (27/03/2021). Tujuan diadakannya webinar ini sebagai salah satu upaya dorongan dalam meningkatkan kualitas terhadap daya saing SDM yang uggul terutama...
28
Mar 2021
FEBI UIN Walisongo adakan Sarasehan Alumni
Semarang, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang bekerja sama dengan Keluarga Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (KALAM FEBI) menyelenggarakan kegiatan rutin tahunan bertajuk Sarasehan Alumni pada Minggu, 28 Maret 2021. Mengusung topik “Strategi Digital Branding dan Marketing UMKM”, Sarasehan Alumni 2021 ini dihadiri oleh alumni FEBI serta perwakilan KALAM FEBI dan lembaga mahasiswa. Hadir sebagai narasumber...